Penggaris Plastik Yang Digosokkan Pada Rambut Kering Dapat Menimbulkan Gaya?

Penggaris plastik yang digosokkan pada rambut kering mempunyai gaya LISTRIK (STATIS).

Penggaris plastik yang digosokkan pada rambut kering akan memiliki gaya apa?

Pembahasan. Gaya listrik statis adalah kekuatan yang dimiliki benda yang bermuatan listrik untuk menarik benda-benda disekitarnya. Contoh gaya listrik statis adalah gosokkan penggaris plastik pada rambut lalu siapkan juga kertas yang disobek-sobek halus.

Apa yang menyebabkan penggaris plastik yang digosokkan dengan rambut?

Muatan listrik itulah yang menyebabkan sobekan kertas kecil dapat tertarik ke penggaris. Penggaris plastik yang digosokkan pada rambut menjadi bermuatan listrik karena elektron dari rambut berpindah ke penggaris plastik, sehingga penggaris plastik kelebihan elektron.

Apa yang terjadi jika penggaris yang telah digosokkan pada rambut didekatkan dengan sobekan kertas dan jelaskan?

Jika penggaris atau sisir plastik sudah digosok ke rambut, kemudian didekatkan ke arah kertas, maka kali ini kertas akan terangkat dan menempel. Rupanya, ini bisa terjadi karena adanya muatan listrik, teman-teman.

Bagaimana perbedaan sisir plastik sebelum dan sesudah digosok gosokkan pada rambut yang kering?

Jawaban. Sebelum sisir digosok disambut sisir tidak punya elektron(listrik negatif),setelah digosok ke rambut elektron dirambut berpi dah ke sisir plastik.

Apa yang akan terjadi jika penggaris mika digosok-gosokkan ke rambut?

Jawaban: Listrik. Penjelasan: Jika penggaris mika digosok-gosokkan kerambut kering akan mendapatkan Muatan listrik.

Apa yang terjadi saat penggaris plastik yang belum digosok didekatkan pada potongan potongan kertas kecil?

Penggaris plastik menjadi kelebihan elektron, sehingga penggaris plastik menjadi bermuatan listrik negatif. Benda yang bermuatan akan menarik potongan benda yang kecil seperti potongan kertas.

Kenapa potongan kertas yang menempel pada penggaris plastik?

Nah dapat dikatakan bahwa kedua benda itu bermuatan listrik statis. Benda-benda yang bermuatan listrik dapat saling berinteraksi. Interaksi ini dapat berupa tarikan atau tolakan. Sebagaimana potongan kertas kecil yang tertarik dan menempel pada penggaris yang telah bermuatan listrik.

See also:  Tuliskan Bagaimana Proses Pembuatan Kerajinan Dari Limbah Plastik?

Kertas bermuatan apa?

Sobek-sobekan kertas dapat ditarik sisir atau penggaris plastik yang digosok dengan rambut, karena penggaris plastik bermuatan negatif, sementara kertas bermuatan positif. Muatan yang berlawanan menyebabkan timbulnya gaya tarik menarik.

Rambut kering bermuatan apa?

Hal ini menjadikan sisir plastik bermuatan negatif karena memiliki lebih banyak elektron. Sisir jadi dapat menarik rambut kita. Berdasarkan uraian di atas, disimpulkan bahwa bila sisir plastik digosok dengan rambut kering dikatakan bermuatan listrik negatif karena terjadi perpindahan elektron dari rambut ke sisir.

Mengapa sisir yang telah digosokkan pada rambut dapat menarik potongan kertas yang kecil?

Saat kita menggosokkan sisir atau penggaris listrik ke rambut yang kering, benda itu mendapatkan muatan listrik, teman-teman. Nah, karena muatan listrik itulah, sisir atau penggaris plastik jadi bsa mengerahkan kekuatan pada kertas dan menariknya mendekat.

Apakah rambut memiliki muatan listrik?

Penjelasan lainnya ialah muatan listrik di penggaris berubah menjadi negatif, sementara rambut bermuatan positif, sehingga apabila dicoba didekatkan dengan kertas, atau sekalipun rambut, keduanya akan saling tarik menarik.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Adblock
detector